AGREGASI BERITA

Inkubasi Bisnis J&T Connect Preneur Umumkan 10 Pemenang Modal Usaha 300 Juta Rupiah

📰 Sumber: Sumber Asli • November 2, 2024

Jakarta, nusantaranetwork.com/-J&T Express sebagai perusahaan logistik berskala global baru saja merampungkan rangkaian inkubasi bisnis J&T Connect Preneur dengan lebih dari 300 seller pendaftar di seluruh Indonesia. Digarap secara daring selama 2 bulan, program ini menetapkan 10 seller terbaik yang memenangkan modal usaha sebesar 300 juta rupiah dan berkesempatan hadir pada J&T Connect Preneur Summit di Desember 2024 mendatang. Dari 330 pendaftar, J&T Express bersama UCoach, mitra penyedia layanan jasa Business Coaching dan Training mengkurasi Top 100 seller berdasarkan kriteria inovasi, potensi pasar, kesiapan produk, dan product market fit. Kuliner, pakaian, dan kecantikan merupakan tiga kategori bisnis yang mendominasi Top 100 seller. Setelah mengikuti 10 kelas daring, mereka diseleksi untuk menjadi Top 10 berdasarkan keaktifan selama inkubasi, pengerjaan tugas, keaktifan di luar program, penilaian product market fit, dan penilaian prospek bisnis. Salah satu pemenang Top 10, Dasilva Batik, memiliki spesialisasi di...

🔗 Baca Artikel Asli

Konten ini merupakan ringkasan. Untuk versi lengkap dan konteks penuh, silakan kunjungi sumber aslinya.

Sumber Asli Tidak Tersedia
Konten ini merupakan hasil kurasi dan ringkasan otomatis. Hak cipta sepenuhnya milik penerbit asli.