Sanuji Yakin Lebak Emas Akan Angkat Perekonomian dan Daya Saing Kabupaten Lebak
Lebak, 8 Juli 2024-Kabupaten Lebak adalah salah satu daerah yang mempunyai banyak pesona dan daya pikat ekonomi yang tinggi. Dengan predikat kabupaten terluas di Propinsi Banten, dan kaya akan sumber daya alam, dan banyaknya pondok pesantren dan kultur masyarakat yang teguh memegang nilai-nilai agama dan leluhur, membuat Kabupaten Lebak kian menarik untuk dikembangkan secara menyeluruh. "Kita akan buka aksesnya, akses ekonomi, akses digital, membangun kawasan industri yang ramah investasi padat modal dan padat karya, tersedia internet yang berkualitas dan mencetak 1 keuarga 1 sarjana, tentu saja visi Lebak Emas, ekonomi maju, adil dan sejahtera ini akan dapat dilakukan jika pembangunan dilakukan secara merata di semua wilayah di Lebak,β kata Anggota DPRD Kabupaten Lebak periode 1999-2004 dan 2004-2009 ini. Karenan itu, besarnya potensi pengembangan Kabupaten Lebak, tak mungkin dikerjakan oleh Pemerintah Daerah saja. Semua unsur harus dilibatkan. βMengajak semua lapisan masyarakat...
π Baca Artikel Asli
Konten ini merupakan ringkasan. Untuk versi lengkap dan konteks penuh, silakan kunjungi sumber aslinya.
Sumber Asli Tidak Tersedia